Belum nemu restoran Asia nih di Hongaria, dan lagi kangen sama mie 😀
Karena tidak punya dada ayam, ayam giling, daging giling, cuman ada ayam kalkun, ya udah deh saya pakai ayam kalkun giling. Tertanya sama enaknya :)))
500 g ayam kalkun giling
1/2 bawang bombay ukuran sedang, iris halus/cacah
2 siung bawang putih, iris halus/cacah
vegeta/royco secukupnya
saus teriyaki secukupnya
soy sauce (kecap asin yang tidak asin), secukupnya
kecap manis, secukupnya
merica bubuk putih, secukupnya
minyak goreng, 2 sdm
1 kaleng jamur iris @400 g, buang airnya
Pelengkap:
Mie basah/mie instan/spageti (Terserah Anda)
sawi, rebus sebentar
Kuah:
air secukupnya
jahe, 2 ruas jari, bersihkan kulit, iris
vegeta/royco secukupnya
ayam bertulang misalnya sayap, leher, punggung
Minyak Ayam:
lemak ayam secukupnya
Cara Membuat:
Minyak Ayam: goreng dalam teflon anti lengket hingga keluar minyaknya, buang lemaknya.
Daging: panaskan minyak, tumis bawang-bawangan hingga harum, masukkan kalkun, aduk rata, beri bahan lainnya masak hingga matang. Masukkan irisan jamur, aduk, masak 2-3 menit kembali, sisihkan
Kuah: rebus seluruhnya dan sesuaikan dengan selera
Penyajian: taruh daging, mie, serta sawi dalam mangkuk saji, tuang kuah, sajikan
Mie Ayam Jamur
Ingredients
- 500 g ayam kalkun giling
- 1/2 bawang bombay ukuran sedang iris halus/cacah
- 2 siung bawang putih iris halus/cacah
- vegeta/royco secukupnya
- saus teriyaki secukupnya
- soy sauce kecap asin yang tidak asin, secukupnya
- kecap manis secukupnya
- merica bubuk putih secukupnya
- minyak goreng 2 sdm
- 1 kaleng jamur iris @400 g buang airnya
Pelengkap
- Mie basah/mie instan/spageti Terserah Anda
- sawi rebus sebentar
Kuah
- air secukupnya
- jahe 2 ruas jari, bersihkan kulit, iris
- vegeta/royco secukupnya
- ayam bertulang misalnya sayap leher, punggung
Minyak Ayam
- lemak ayam secukupnya
Instructions
Minyak Ayam
- Minyak Ayam: goreng dalam teflon anti lengket hingga keluar minyaknya, buang lemaknya.
Daging Kalkun
- Daging: panaskan minyak, tumis bawang-bawangan hingga harum, masukkan kalkun, aduk rata, beri bahan lainnya masak hingga matang. Masukkan irisan jamur, aduk, masak 2-3 menit kembali, sisihkan
Kuah
- Kuah: rebus seluruhnya dan sesuaikan dengan selera
Saran Penyajian
- Penyajian: taruh daging, mie, serta sawi dalam mangkuk saji, tuang kuah, sajikan